Rute dan Harga Tiket Bus Agra Mas Terbaru Saat Ini

Berikut kami sampaikan info Rute dan Harga Tiket Bus Agra Mas Terbaru Saat Ini 2021. Bus Agra Mas bisa jadi andalan bepergian anda seperti Tahun Baru, Natal, liburan panjang , bisa juga untuk angkutan lebaran. Tahun Baru Januari 2021 dan Desember 2021 saat natal. Bus Agra Mas dirintias tahun 2003 oleh PT. Anugerah Mas. Agra Mas berusaha menjadi parner perjalanan darat bagi penumpang. Layanan terbaik dengan armada terbaru dari Agra Mas siap memanjakan tiap jengkal perjalanan anda. Sisi ekonomis naik bus ditambah kenyamanan coba diterakan oleh Agra Mas. Saat ini tersedia kelas VIP, Eksekutif dan Double Decker.  PO Agra Mas berkantor pusat di Klari, Karawang dan memiliki  cabang pool di Bogor dan Wonogiri.

Bus yang memiliki ciri berwarna merah menjadi favorit warga Jabodetabek tujuan Kudus, Solo, Pacitan, Madiun, Bojonegoro, Tuban, Rembang, Surabaya. Adapun Rute Bus Agra Mas Terbaru bisa anda lihat daftar dibawah ini :
Tanjung Priok-Solo-Wonogiri-Pacitan
Pluit-Solo-Wonogiri-Purwantoro
Sumber Arta-Solo-Wonogiri-Purwantoro
Pinangranti-Solo-Wonogiri-Purwantoro
Tangerang/Psr Kemis-Solo-Wonogiri-Purwantoro
Tangerang/Pasar Kemis-Solo-Ngawi-Madiun-Ponorogo
Tangerang/Pasar Kemis-Pacitan
Tangerang/Pasar Kemis-Pracimantoro-Giribelah
Bekasi-Solo-Wonogiri-Purwantoro
Karawang-Solo-Wonogiri-Purwantoro
Karawang-Solo-Wonogiri-Pacitan
Ciledug-Lebak Bulus-Pinang Ranti-Solo-Wonogiri-Pracimantoro
Ciledug-Baturetno-Pacitan
Ciledug-Pracimantoro-Giribelah
Pondok Cabe Ciputat Pacitan
Bogor-Solo-Prambanan
Bogor-Solo-Ngawi-Madiun-Ponorogo
Bogor-Solo-Wonogiri -Purwantoro
Bogor-Pacitan.
Baca Juga Harga Tiket Fery Penyeberangan Ketapang Gilimanuk dan Gilimanuk Ketapang

Rute dan Harga Tiket Bus Agra Mas Terbaru Saat Ini

Keberangkatan Pulogebang jam 16.00.
Jakarta Kudus Rp 210.000.
Jakarta Pati Rp 210.000.
Jakarta Bojonegoro Rp 230.000
Jakarta Rembang Rp 230.000
Jakarta Tuban (Bangilan) Rp 230.000

Jakarta Semarang Rp 190.000, double decker 220.000
Jakarta Salatiga Rp 190.000, dobel decker 220.000.

Jakarta Wonogiri (Purwantoro) Rp 190.000.
Jakarta Wonogiri (Ngadirojo) Rp 220.000.
Jakarta Wonogiri (Baturetno) Rp 175.000.
Jakarta Pacitan Rp 190.000.
Jakarta Ponorogo Rp 190.000, 210.000
Jakarta Madiun: Rp 210.000.

Jakarta Solo: Rp 165.000 , Rp 180.000
Jakarta Boyolali: Rp 165.000, Rp 190.000
Jakarta Klaten: Rp 165.000
Jakarta Prambanan: Rp 165.000
Jakarta Sukoharjo: Rp 165.000 (VIP), Rp 180.000

Jakarta Matesih: Rp 165.000
Jakarta Pracimantoro: RP 165.000, Rp 180.000
Jakarta Giribelah: Rp 165.000, Rp 180.000
Jakarta Ngawi: Rp 200.000
Jakarta Maospati: Rp 200.000.

Baca Tiket Masuk dan Lokasi Curug Bidadari Sentul Bogor

Tangerang Solo: Rp 165.000, Rp 180.000
Tangerang Wonogiri: Rp 165.000, Rp 180.000
Tangerang Baturetno: Rp 165.000
Tangerang Pacitan: Rp 195.000 , Rp 210.000
Tangerang Pracimantoro: Rp 165.000
Tangerang Giribelah: Rp 165.000
Tangerang Madiun: Rp 200.000
Tangerang Ponorogo: Rp 200.000
Tangerang Ngadirojo: Rp 180.000
Tangerang Purwantoro: Rp 180.000
Tangerang Matesih: Rp 165.000

Bogor Solo: Rp 165.000, Rp 180.000
Bogor Boyolali: Rp 165.000, Rp 180.000
Bogor Klaten: Rp 165.000
Bogor Prambanan: Rp 165.000
Bogor Pracimantoro: Rp 165.000
Bogor Giribelah: Rp 165.000
Bogor Madiun: Rp 210.000
Bogor Ponorogo: Rp 200.000
Bogor Wonogiri: Rp 165.000, Rp 180.000
Bogor Baturetno: Rp 180.000
Bogor Pacitan: Rp 210.000
Bogor Bojonegoro: Rp 230.000.

Anda bisa memesan Tiket Bus Agra mas untuk Lebaran, Liburan Panjang, Natal dan Tahun baru di berbagai penjualan resmi PO Agra mas. Nikmati sensasi naik bus double decker bersama Bus Agra Mas. Demikian info Rute dan Harga Tiket Bus Agra Mas Terbaru Saat Ini semoga berkenan.